Fomat Kaltim Gelar Workshop Pantun
Sudah dilihat 1,365 Kali
Sudah dilihat 1,365 Kali SAMARINDA, MEDIAIBUKOTA: Forum Aktualisasi Seni Tradisonal (Format) kalimantan Timur bekerjasama dengan UPTD Taman Budaya Kaltim menggelar Workshop Jago Berpantun di gedung Bahimung Taman Budaya Kalimantan Timur, Sabtu (02/092023). Workshop yang diikuti oleh para seniman dari berbagai kelompok yang ada di Samarinda ini menghadirkan pelatih dari Komite Sastra Dewan Kesenian kota Samarinda Abdillah Syafei […]